Manfaat Belajar Sejarah

manfaat belajar sejarah

Sejarah merupakan bagian dari perjalanan kehidupan manusia. Ada banyak manfaat belajar sejarah untuk kehidupan baik secara individu, kelompok maupun bernegara. Karena sejarah merupakan suatu peristiwa di masa lalu tetapi memberi dampak di kehidupan masa kini juga yang akan datang. Secara formal sejarah dipelajari di sekolah lewat mata pelajaran sejarah sejak tingkat dasar sampai menengah. Semakin … Read more

Perbedaan Pendidikan Jasmani dan Olahraga

perbedaan pendidikan jasmani dan olahraga

Sekilas pendidikan jasmani dan olahraga tidak ada bedanya. Sama-sama untuk menyehatkan tubuh agar tetap bugar. Ternyata, bila dipelajari lebih lanjut terdapat perbedaan antara keduanya. Perbedaan tersebut dapat terlihat dalam definisi, waktu, dan penerapannya. Pembahasan kali ini tentang perbedaan pendidikan jasmani dan olahraga: Perbedaan Pendidikan Jasmani dan Olahraga Segi Waktu dan Penerapan Letak perbedaan bisa terlihat … Read more

Kemajuan Teknologi Yang Dapat Menunjang Program Pendidikan

kemajuan teknologi yang dapat menunjang program pendidikan

Teknologi memang memiliki peran penting dalam berbagai sektor dan cakupannya luas. Salah satu dampak dari kemajuan teknologi adalah berpengaruh terhadap program pendidikan. Kemajuan teknologi yang dapat menunjang program pendidikan memiliki berbagai jenisnya. Tentunya, hal tersebut memiliki berbagai manfaat bisa diambil. Adapun berikut beberapa kemajuan teknologi yang dapat menunjang pendidikan tersebut: 1. Video-Assisted Learning Terdapat berbagai … Read more

Peran Teknologi dan Modal Dalam Pembangunan Ekonomi

peran teknologi dan modal dalam pembangunan ekonomi

Suatu teknologi memang sangat penting dalam cakupan yang luas. Hal tersebut berpengaruh kepada pembangunan ekonomi yang disertai dengan modal. Peran teknologi dan modal dalam pembangunan ekonomi adalah hal yang krusial di kehidupan. Adapun berikut penjelasan lengkap mengenai hal tersebut. Teknologi dan Modal Dalam Pembangunan Ekonomi Teknologi merupakan suatu sarana yang memiliki manfaat bagi kelangsungan hidup … Read more

Manfaat Teknologi Pangan

manfaat teknologi pangan

Dewasa ini telah banyak bermunculan mengenai teknologi baru, dimana hal tersebut juga berkembang pada sektor pangan yang memunculkan banyak teknologi pangan. Hal ini menjadi sebuah sorotan sebab adanya pro kontra. Namun, sebenarnya apakah manfaat teknologi pangan? Mari simak ulasan berikut: Apa Itu Teknologi Pangan? Mungkin bagi kebanyakan orang awam akan beranggapan mengenai teknologi pangan yang … Read more

Dampak Positif Modernisasi Teknologi Transportasi

dampak positif modernisasi teknologi transportasi

Teknologi transportasi memang mengalami perkembangan dari zaman ke zaman. Dalam kaitannya hal tersebut juga bisa dinamakan dengan modernisasi yang memiliki berbagai dampak. Tentunya, hal tersebut bertujuan agar memudahkan dalam kehidupan masyarakat. Adapun berikut mengenai modernisasi dan dampak positif modernisasi teknologi transportasi serta negatifnya. Apa itu Modernisasi Teknologi Transportasi? Modernisasi merupakan suatu peralihan zaman dulu atau … Read more

Pengaruh Teknologi di Era Globalisasi Terhadap Perekonomian

pengaruh teknologi di era globalisasi terhadap perekonomian

Kemajuan teknologi memang tidak dapat dihindari dalam kehidupan saat ini. Sebab, dapat memberikan kemudahaan dan sebagai cara baru untuk menjalankan aktivitas. Memang, setiap inovasi yang diciptakan tentunya bisa memberikan banyak dampak. Lantas, apakah pengaruh teknologi di era globalisasi terhadap perekonomian? Tidak bisa dipungkiri bahwa teknologi telah memberikan banyak pengaruh di berbagai aspek kehidupan. Maka, untuk … Read more

Sumber Daya Alam Yang Tidak Dapat Diperbaharui dan Manfaatnya

sumber daya alam yang tidak dapat diperbaharui dan manfaatnya

Sumber daya alam yang tidak dapat diperbaharui dan manfaatnya banyak dibutuhkan manusia harus diolah dengan bijak. Sebab, jika terus menerus diambil, maka sumber daya tersebut nantinya menjadi langka dan akan habis masa mendatang. Berikut ini beberapa contoh sumber daya alam yang tidak dapat diperbaharui dan manfaatnya: 1. SDA Mineral Sumber daya yang paling sering dipakai … Read more

Contoh Pemanfaatan Energi Alternatif

contoh pemanfaatan energi alternatif

Contoh pemanfaatan energi alternatif adalah langkah yang seringkali digunakan untuk mengganti bahan bakar lain agar tidak cepat habis. Sumber alternatif diperoleh dari energi yang banyak tersedia di alam. Nah berikut contoh pemanfaatan sumber alternatif dalam kehidupan sehari-hari. Yuk, disimak selengkapnya! 1. Energi Matahari Alternatif ini merupakan energi utama di bumi. Matahari tak pernah habis meski … Read more

Contoh Barang Produksi

contoh barang produksi

Berdasarkan pemanfaatan barang, jenis barang tersebut bisa dibagi menjadi 2 jenis yaitu barang konsumsi dan produksi. Sebagian besar tentu mengetahui perbedaan tersebut dari tujuan penggunaannya. Barang konsumsi adalah barang yang tujuannya untuk dikonsumsi oleh masyarakat luas. Sedangkan barang produksi digunakan untuk memproduksi suatu barang tertentu. Hasil akhir dari pemanfaatan barang produksi itulah yang kemudian dipasarkan … Read more