Contoh Kompetisi Dalam Kehidupan Sehari Hari

contoh kompetisi dalam kehidupan sehari hari

Kompetisi atau persaingan adalah sebuah proses sosial antara 2 atau banyak pihak yang saling bersaing demi mendapatkan kemenangan. Kompetisi atau persaingan hanya akan terjadi jika, ada beberapa pihak yang ingin mendapatkan sesuatu akan tetapi kuotanya terbatas. Lalu apa saja yang disebut dengan kompetisi? Berikut ini beberapa contoh kompetisi dalam kehidupan sehari hari: 1. Tes Masuk … Read more

Peran Transportasi Modern Dalam Bidang Ekonomi

peran transportasi modern dalam bidang ekonomi

Di era modern yang mana perkembangan transportasi juga sangat cepat membuat masyarakat harus beradaptasi dengan keadaan ini. Fungsi transportasi sebagai alat pendukung mobilitas yang efisien, juga berpengaruh pada tingkat perekonomian suatu negara. Terdapat 10 contoh peran transportasi modern dalam bidang ekonomi yang patut diketahui. Selain memiliki peran untuk keefektivitasan mobilitas penggunanya, transportasi dapat menjadi aspek … Read more

Contoh Sikap Kerjasama Yang Baik di Rumah

contoh sikap kerjasama yang baik di rumah

Manusia merupakan makhluk sosial yang tidak bisa menjalani hidup secara optimal bila sendiri. Kerjasama sangat dibutuhkan untuk menjalin hubungan antar manusia mulai dari lingkungan rumah, sekolah, dan masyarakat. Sebenarnya contoh sikap kerjasama yang baik di rumah adalah aktivitas sederhana yang dapat dilakukan oleh siapa saja. Melatih sikap kerjasama sangat berguna terlebih untuk anak khususnya yang … Read more

Contoh Barang Barang Impor dari Jepang

contoh barang barang impor dari jepang

Jepang merupakan salah satu negara yang memiliki perjanjian kerja sama dagang dengan Indonesia. Perjanjian ini melibatkan kedua negara dalam kegiatan ekspor dan impor. Contoh barang barang impor dari Jepang adalah mobil dan motor. Sebaliknya, Indonesia juga bisa melakukan ekspor ke Jepang misalnya mengirim minyak, tekstil, gas alam cair, dan sebagainya. Contoh Barang Barang Impor dari … Read more

Manfaat Globalisasi Bagi Masyarakat

manfaat globalisasi bagi masyarakat

Pada abad ke 21 ini, globalisasi sudah tidak bisa dibendung lagi. Dunia semakin terintegrasi. Pengaruhnya bagi kehidupan masyarakat dapat ditinjau dari banyak aspek seperti ekonomi, politik, keamanan dan sosial budaya. Globalisasi tentunya membawa manfaat yang positif dalam kehidupan masyarakat. Contoh manfaat globalisasi bagi kemajuan masyarakat adalah sebagai berikut: 1. Sikap Terbuka dan Demokratis Contoh manfaat … Read more

Contoh Perilaku Seorang Pemimpin Yang Sesuai Dengan Nilai Ketuhanan

contoh perilaku seorang pemimpin yang sesuai dengan nilai ketuhanan

Seorang pemimpin tentu saja harus menjadi sosok teladan. Khususnya pemimpin di Indonesia, di mana dasar negaranya adalah Pancasila. Salah satu contoh perilaku seorang pemimpin yang sesuai dengan nilai Ketuhanan adalah menjunjung toleransi antar umat beragama. Ini tentu saja selaras dengan banyaknya keyakinan dan kepercayaan yang berkembang di negara ini. Secara resmi, Indonesia mengakui 6 agama. … Read more

Contoh Kegiatan Ekonomi di Bidang Kesehatan

contoh kegiatan ekonomi di bidang kesehatan

Contoh kegiatan ekonomi di bidang kesehatan bisa ditemui pada kegiatan masyarakat luas. Sejatinya, memang kesehatan tidak bisa berdiri tanpa bantuan dari bidang-bidang lainnya, termasuk ekonomi. Terdapat beberapa kepentingan tertentu mengenai kesehatan yang tidak bisa diperoleh secara gratis tanpa bantuan. Berbagai kegiatan ekonomi pada bidang kesehatan tidak selalu tentang prospek atau acara yang bersifat besar. Ada … Read more

Contoh Kegiatan Manusia Yang Menyesuaikan Diri Dengan Alam

contoh kegiatan manusia yang menyesuaikan diri dengan alam

Komponen alam biotik seperti manusia dan abiotik seperti air, udara, matahari memang tidak bisa dilepaskan satu diantara yang lain. Keduanya akan bisa hidup berdampingan, terutama jika manusia bisa mengurangi egonya. Maka dari itu simak beberapa contoh kegiatan manusia yang menyesuaikan diri dengan alam disini: 1. Menanam Padi Dengan Sesuai Musim Hal yang menjadi salah satu … Read more

Contoh Kerjasama Dalam Menghemat Energi

contoh kerjasama dalam menghemat energi

Energi begitu dekat dengan kehidupan manusia. Bahkan, setiap harinya segala aktifitas yang dilakukan tidak terlepas dari energi tersebut. Meskipun jumlah energinya begitu melimpah di bumi ini, namun sangat penting sekali melakukan penghematan energi. Berikut contoh kerjasama dalam menghemat energi yang perlu diterapkan: 1. Gunakan Secukupnya Menggunakan energi secukupnya saja biasanya identik dengan pemakaian air. Ketersediaan … Read more

Contoh Alat Musik Yang Menggunakan Tangga Nada Pentatonis

contoh alat musik yang menggunakan tangga nada pentatonis

Pentatonis merupakan salah satu jenis tangga nada yang perlu dipelajari saat mulai belajar musik. Tangga nada tersebut umumnya dapat ditemukan pada lagu-lagu daerah yang menggunakan alat musik tradisional. Contoh alat musik yang menggunakan tangga nada pentatonis adalah tifa,calung dan beberapa alat musik tradisional lainnya. Meskipun banyak ditemukan pada musik-musik tradisional, tangga nada pentatonis juga digunakan … Read more